Brand
Memasuki tahun ke-12 Zaskia Sungkar berkarya dalam industri modest fashion lokal, ia meluncurkan jenama Zaskia Sungkar Signature sebagai line up baru dengan inspirasi modest equestrian yang elegan, bold, dan berkualitas tinggi (high fashion). Memiliki misi untuk memberikan pilihan bagi pecinta modest fashion yang ingin tampil berbeda untuk saat-saat istimewa maupun sehari-hari.
Awards & Achievements
Visionary Leader, Muslim Fashion Entrepreneur, IDN Times 2022